Memilih Pakaian di Online Store

Diposting oleh Unknown on Kamis, 29 Desember 2011

Pakaian merupakan salah satu kebutuhan penting bagi manusia karena hal itu banyak toko baju online dan offline yang memberikan beragam model, harga dan jenis pakaian. Dari sekian banyak toko yang bermunculan akhir – akhir ini online shopping menjadi kegemaran para pecinta dunia belanja.

Nah untuk mereka yang sangat mencintai dunia belanja pastikan baca kiat berikut :

  • Belanja yang cerdas adalah ketika Anda mengetahui kebutuhan Anda dan Anda belanja yang menjadi kebutuhan Anda.
  • Perhatikan dengan baik alamat, pembayaran dan pengiriman toko online yang menjual barang yang Anda butuhkan.
  • Perhatikan kualitas barang yang Anda beli, gambar tidak sama dengan kualitas jadi Anda harus perhatikan dengan baik.
  • Harga yang murah belum tentu benar, jadi perhatikan dengan baik.
  • Ukuran baju juga harus di perhatikan, karna jika Anda salah memilih ukuran akan sulit sekali untuk melakukan penukaran baju.

Selamat tahun baru 2012. ejr

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

ShareThis